Cara Memancing Di Laut Mendapatkan Ikan Besar


Memancing adalah salah satu hobi yang sangat mengasyikan tentu bagi penghobi memancing dan pemancing profesional. Untuk anda yang ingin merasakan sensasi strike di tengah laut bisa menggunakan beberapa teknik cara memancing di laut yang paling ampuh. Memancing di laut bisa menjadi hal yang sangat menantang karena ikan laut tergolong ikan – ikan besar ada semua di laut. Adapun teknik yang bisa anda gunakan seperti teknik popping, teknik jigging dan teknik umpan hidup pun bisa anda praktekan di laut.


Cara Memancing Di Laut Mendapatkan Ikan Dasaran

Untuk memilih umpan yang tepat untuk cara memancing di laut yakni umpan minnow buatan. Menggunakan minnow anda mencari ikan di dasar laut. Umpan minnow ini bergerak seperti ikan hidup yang sedang berenang dan menarik perhatian ikan – ikan pemangsa. Selain umpan anda bisa menyiapkan piranti pancing anda seperti joran berukuran medium hingga besar. Kail yang berukuran sedang besar. Juga tidak kalah pentingnya ril yang berkekuatan 90 lb lebih karena untuk mengantisipasi mendapatkan ikan yang lebih besar.



Cara Memancing Di Laut Paling Ampuh

Cara memancing di laut jika anda ingin mendapatkan ikan dasaran anda perlu menyiapkan umpan metal jig yang dapat tenggelam hingga ke dasar laut. Metal jig terbuat dari metal atau logam yang memiliki bobot berat yang bertujuan agar metal jig bisa sampai ke dasar laut. Kemudian anda bisa menggulung ril dengan cara menghentak – hentakan umpan agar menciptakan percikan air yang dapat menarik perhatian ikan pemangsa. Hal yang perlu di ketahui adalah kedalaman air dan ikan apa yang ingin anda tangkap seperti ikan dasaran anda akan cukup berada di pinggir laut saja atau anda ingin menangkap ikan di tengah laut yang menyediakan ikan lebih besar dan resiko yang lebih besar pula. 

Jika anda ingin memancing ikan di laut sebaiknya anda menggunakan cara memancing di laut yang benar ini sasaran yang paling pas adalah memancing ikan besar.